Kamis, 06 Juni 2019

Alasan Wijnaldum Tolak Minum Alkohol Selama Selebrasi Liga Champions

Alasan Wijnaldum Tolak Minum Alkohol Selama Selebrasi Liga Champions
Alasan Wijnaldum Tolak Minum Alkohol Selama Selebrasi Liga Champions

KUALITAS BERITA
- Para pemain dan staf pelatih Liverpool (Agen Poker) larut dalam selebrasi kemenangan trofi Liga Champions. Raksasa Merseyside itu berhasil menaklukkan rival Inggris, Tottenham Hotspur, dengan skor 2-0 di final yang berlangsung di Wanda Metropolitano, Madrid, pada akhir pekan kemarin.

Ini adalah Piala Eropa keenam yang diraih Liverpool sepanjang sejarah klub. Sementara trofi ini juga merupakan piala pertama Jurgen Klopp sebagai manajer The Reds. Keinginan Liverpool untuk berpesta setelah kemenangan begitu kuat, sampai-sampai Klopp tertangkap kamera dengan berani bertanya: “di mana minumannya!?”


Kegembiraan itu dilaporkan berlanjut hingga malam, ketika pasukan The Reds berpesta di Menara Eurostars Madrid, di ibukota Spanyol, sebelum kembali ke Merseyside. Para pemain dan staf selanjutnya menikmati momen itu bersama lebih dari 750.000 pendukung yang berkumpul di jalan-jalan kota Liverpool.

Namun, ada satu pemain yang enggan berlebihan untuk bersenang-senang adalah Gini Wijnaldum. Pemain internasional Belanda itu enggan melakukannya karena ingin mempersiapkan diri menjelang laga semi-final Liga Bangsa-Bangsa melawan Inggris pada Jumat (7/6) dini hari WIB.

Meski kolega internasionalnya, Van Dijk, menikmati beberapa botol bir selama pesta, namun Wijnaldum hanya ingin fokus pada bentrokan melawan The Three Lions di Portugal.

“Alkohol adalah untuk liburan, bukan sekarang. Liga Bangsa-Bangsa adalah trofi yang bagus untuk dimenangkan,” kata Wijnaldum dikutip dari AD.

0 komentar:

Posting Komentar

Jurgen Klopp: Norwich Benar-Benar Tampil Kurang Ajar di Anfield

Jurgen Klopp: Norwich Benar-Benar Tampil Kurang Ajar di Anfield KUALITAS BERITA - Manajer Liverpool, Jurgen Klopp ( Agen Poker ) member...